Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2015

ULANGAN HARIAN KELAS 1

Tema: DOA SALAM MARIA   I.    Isilah dengan jawaban yang benar! 1.      Bunda Maria adalah ibu ........ 2.     Maria mendapat kabar dari Malaikat ...... 3.     Maria mengandung dari ....... 4.     Maria mengunjungi saudaranya yang bernama ...... 5.     Bunda Maria berasal dari kota ..... 6.     Doa untuk menghormati Maria adalah doa ...... 7.     Kita menghormati Maria melalui ...... dan ...... 8.     Bunda Maria menjadi ..... orang beriman. 9.     Salam Maria penuh ...... Tuhan sertamu. 10.   Bunda Maria adalah seorang gadis yang suka ....... orang lain. II.           Jawablah! Tuliskan doa Salam Maria dengan benar dan rapi! Salam Maria

ANALISA SOSIAL DALAM KATEKESE UMAT

ANALISA SOSIAL DALAM KATEKESE UMAT 1.       ARTI ANALISA SOSIAL Analisa Sosial adalah suatu usaha untuk mempelajari struktur sosial yang ada, mendalami institusi ekonomi, politik, agama, budaya, dan keluarga, sehingga kita tahu sejauh mana dan bagaimana institusi – institusi itu menyebabkan ketidakadilan sosial. A nalisa sosial adalah satu usaha nyata yang merupakan bagian penting menegakkan keadilan sosial. Dalam Katekese Umat, analisa sosial merupakan alat bantu. 2.       TUJUAN ANALISA SOSIAL š Mengetahui penyebab/ akar permasalahan yang terjadi dalam masyarakat. š Dengan mempelajari institusi – institusi itu, kita akan mampu melihat masalah sosial   yang ada dalam konteksnya yang lebih luas (lokal, regional, nasional, dan internasional). š Dan kalau kita berhasil melihat suatu masalah sosial yang hendak kita pecahkan dalam konteksnya yang lebih luas, maka kita pun dapat menentukan aksi yang lebih tepat yang diharapkan dapat menyembuhkan sebab terdalam da